Headlines News :
Home » » Kenapa Hanya Bermimpi?

Kenapa Hanya Bermimpi?

Written By NATALIUS ABIDIN on Selasa, 23 November 2010 | 7:58:00 PM

Ada yang mengatakan hidup itu adalah impian, dan segala keberhasilan maupun kesuksesan berawal dari sebuah mimpi, apakah benar hanya dengan bermimpi, lalu bagaimana mimpi itu menjadi sesuatu yang real?

Tidak ada yang salah apa yang dikatakan oleh orang-orang tersebut, saya pun meyakini dengan sebuah impianlah setiap orang mencapai apa yang diinginkannya. Hal yang ia ingini itulah yang disebut impian, nah pertanyaan terbesarnya adalah apakah cukup hanya dengan bermimpi?

Semuanya dibangun dengan langkah awal yakni mempunyai sebuah impian, semakin besar sebuah imjpian maka akan semakin besar suatu keberhasilan tersebut, hal ini yang pada awalnya menentukan keberhasilan. Lalu setelah mempunyai impian yang begitu besar, maka harus semakin besar pula apa yang kita usahakan, sebab kita hanya berusaha tanpa tahu apa yang kita impikan, dalam hal ini seberapa besar usaha yang kita lakukan tidak akan berhasil juga tanpa tujuan yang jelas.

Jadi semakin tinggi impian kita maka semakin besar pula keberhasilan kita kelak, oleh karena itu, jangan pernah takut untuk membangun sebuah mimpi, dan tentunya berusaha untuk mencapainya...
Share this post :

+ komentar + 1 komentar

Kamis, Januari 13, 2011

Mimpi dan usaha adalah suatu kesatuan yang tak dapat dipisahkan, mereka satu kesatuan yang kuat dan kokoh. Namun bila salah satu goyah maka semua akan hancur..tak semua mimpi dan usaha kan sama dalam meraihnya

Posting Komentar

Komentar anda mungkin benar, apa yang kutulis juga tidak salah bukan?

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. KATA NATALIUS - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger